Senin, 16 Januari 2017

Saint Jhon's Catholic School BSD City

Kunjungan Dari Saint Jhon's Catholic School BSD City - Tanggerang - Jawa Barat
dengan demikian siswa SD Negeri 1 Buntu di ajar oleh kakak yang datang.
ada 60 kakak dari saint Jhon's dan 8 Guru yang mengantarkan ke SD. adapun pada pelaksanaan di kelas hanya para kakak-kakak yang mengajar.
Apresiasi yang setinggi-tingginya kepada semua yang telah berkenan hadir di SD kami serta memberikan pengalaman yang berharga pada peserta didik di SD Buntu.
harapan kami kedepan semoga acara ini bisa berlanjut setiap tahunnya agar siswa yang sekolah di SD 1 buntu termotifasi dan terarah dalam menggapai cita-cita pendidikan yang maju dan bermanfaat.
acara ini berjalan pada hari ini Selasa 17 Januari 2017. yang dimulai dari Jam 07.30 - 12.00 WIB.
tak lupa kami sampaikan terimakasih atas kenang-kenangan dari Saint John's Catolic School berupa piagam serta printer sehinga bisa kami pajang dan kami manfaatkan dengan baik.

SD Negeri 1 Buntu merupakan sekolah dasar di wonosobo yang mempunyai murid yang banyak agamanya antara lain Islam, Kristen, Katholik, Hindu dan Budha.

 ini merupakan satu-satunya sekolah di
 kecamatan kejajar yang mempunyai murid demikian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar